Selamat Datang di Webblog SDN Karang Rejo Terima Kasih Atas Kunjungannya dan Kami Tunggu Kritik dan Sarannya SDN Karang Rejo: Tips Lulus PLPG

Senin, 16 April 2012

Tips Lulus PLPG

Bagaimana tips menghadapi PLPG ? 
Berikut sekedar pendapat barangkali bermanfaat:
  1. Mental dan fisik siap.
  2. Mengikuti semua kegiatan sesuai jadwal PLPG dengan baik.
  3. Setiap tugas dikerjakan (sesuai kemampuan)
  4. Melaksanakan praktik dengan maksimal.
  5. Aktif dalam partisipasi selama pelatihan (bertanya/menjawab).
  6. Akrab dan sopan dengan sesama peserta (ada penilian dari sesama peserta).
  7. Tidak perlu minder, yakinlah bahwa peserta yang lain “mayoritas” berkemampuan setara dengan kita.
  8. Bersikaplah optimis dan gembira sehingga PLPG bukan sebagai beban berat melainkan merupakan kegiatan semacam “penataran” yang intinya belajar untuk menambah pengetahuan.
  9. Berpikirlah bahwa instruktur PLPG adalah manusia biasa yang juga punya nurani dan “tahu diri” bahwa tugas utamanya adalah “membimbing” bukan “menilai”.
  10. Lihatlah, peserta tahun-tahun lalu yang lulus PLPG, mereka sebenarnya ada yang “dibawah kita”.
  11. Silakan coba, mudah-mudahan Lulus ya.... !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan Tuliskan Komentar Anda